Tutorial Membuat Menu Navigasi Mudah Dengan Pages

by - December 23, 2017



Menu Navigasi dalam sebuah blog adalah hal yang sangat penting. Menu tersebut berisi Tentang Saya, katagory dan lainnya sesuai dengan ke inginan kita. Ada beberapa template yang di downlaod menggunakan menu navigasi dengan pages. maka disana kita harus merubahnya sesuai dengan menu yang kita inginkan. Dan biasanya menu navigasi tersebut diantaranya :

- Home
- Tentang Saya
- Dislocsure
- Review
- Galery
- Tips dan Trik

Langkah Pertama : buka blogger Anda,pilih tata letak dan cari PAGES



Setelah Anda klk PAges maka anda harus mengedit menu pages tersebut



untuk menambahkan menu navigasi seletah home dengan mengklik +Tambahkan Link External



Adapun rumus menu Navigasi adalah

Rumus Navigasi label : 
http://www.alamatblog.com/search/label/labelblog

Jadi cara membuatnya :
https://www.blogsobat.blogspot.com/search/label/Kue
https://www.blogsobat.blogspot.com/search/label/Masakan%20Jawa
https://www.blogsobat.blogspot.com/search/label/Juz

Untuk label dengan 2 kata, tambahkan kode %20 sebagai spasinya

Begitu seterusnya sebanyak menu navigasi yang anda inginkan, kemuadian klik simpan tautan

Selesai :-)

You May Also Like

9 komentar

  1. kakak,,ekeh binggung buat yang model kyk gini...

    ReplyDelete
  2. masih puyeng saya bagian ini hehe..hehe

    ReplyDelete
  3. Masih banyak yg harus dibenerin, mb. Boleh konsultasi terus ya

    ReplyDelete
  4. Trimakasih kaka semoga berkah tulisanya.


    YUK KLIK LINK DI BAWAH INI SEGERA !!!!

    Ton Nasa

    ReplyDelete
  5. Banyak belajar di blog mbak Rahayu kudu di kunjungi rutin ini aku bookmark ah biar mudah carinya. Makasih ilmunya mbak sayang

    ReplyDelete
  6. bingungg mba.. hehe...

    ReplyDelete
  7. Mba,berarti linknya langsung ditulis gitu kan mba sesuai keinginan kita? Bukan copy paste dari bagian lain blog kita kan?

    ReplyDelete
  8. terimakasih infonya ya, bagian navigasi ini memang kadang bikin puyeng klo g' pas :)

    ReplyDelete

Terima Kasih Atas Kunjungannya